Kompensasi Finansial & Non Finansial: Dampaknya Terhadap Produktifitas Kerja Karyawan PT. Samafitro, Jakarta Pusat

  • Fahmi Kamal Universitas Bina Sarana Informatika
Keywords: Kompensasi Finansial & Non Finansial, pengetahuan manusia dan faktor produksi.

Abstract

Untuk mengetahui/mempelajari Pengaruh Kompensasi Finansial & Non Finansial Terhadap
Produktifitas Kerja karyawan. Populasi 100 orang karyawan PT Samafitro yang berlokasi di Jakarta
Pusat.Pengambilan sampel dengan menggunakan tehnik Explanatory Survey dan pengambilan sampel
probability sampling. Berdasarkan tehnik Secara kompensasi Kompensasi Finansial berpengaruh positif
dan signifikan secara parsial terhadap produktivitas karyawan pada PT SAMAFITRO. nilai signifikansi
adalah 0,000 < dari 0,05., Kompensasi Non Financial berpengaruh positif dan signifikan secara parsial
terhadap produktivitas karyawan pada PT SAMAFITRO. Nilai signifikansi adalah 0,000 < dari 0,05 dan
bahwa jika kompensasi financial dan non financial pada pada PT SAMAFITRO Jakarta Pusat terjamin
maka produktivitas karyawan akan meningkat.

Published
2018-06-29